Sabtu, 12 Desember 2015

Tips Trik Mendapatkan Rare Dragon

Sewaktu Anda mengkombinasikan beberapa dragon untuk mendapatkan rare dragon, kombinasikan koleksi naga Anda pada posisi yang sama. Oleh karena itu, tips trik ini harus Anda terapkan guna rare dragon yang Anda inginkan terwujud.
·       Poo Dragon
Poo dragon merupakan jenis naga langka yang memiliki waktu bertelur selama 14 jam. Untuk mendapatkan dragon ini, Anda dapat mengkombinasikan Mud dengan Peroleum, dan Hedgehoc dengan Water. Cobalah untuk meningkatkan kreativitas Anda dalam mendapatkan rare dragon dengan mencoba mengkombinasikan satu dragon dengan dragon yang lain.
·       Petroleum Dragon
Jenis dragon ini langka. Bercirikan memiliki warna tubuh hitam dan tubuh yang bulat dan gemuk, rare dragon yang satu ini dapat dihasilkan dengan mengkombinasikan dengan elemen dark dan water. Dragon yang memiliki waktu bertelur 12 jam ini dapat diciptakan dengan kombinasi dragon Neon dengan Nenufar, Lantern Fish dengan Cranivore Plant, dan Storm dengan Neon.
·       Soccer Dragontips trik dragon city,tips trik internet,tips trik windows 7,tips trik blog,tips trik facebook,tips trik harvest moon back to nature,tips trik blackberry,tips trik photoshop
Soccer dragon merupakan jenis dragon langka yang berbentuk unik. Warna kuning dragon dengan sayap biru dan berkaoskan jersey sepakbola, dragon ini menjadi incaran pecinta game ini. Elemen yang terkandung dalam dragon ini yaitu Ice dan Fire. Dragon yang memiliki waktu bertelur 12 jam ini dapat diciptakan dengan mengkombinasikan Flamming Rock dan Snowflake, serta Volcano dan Alpine.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar